Pengukuran Kualitas Perangkat Lunak PosPay 5000 Menggunakan Metode McCall

Authors

  • Manja Purnasari Universitas Dinamika Bangsa
  • Nurhayati Universitas Dinamika Bangsa Jambi
  • Zulfi Karman Universitas Dinamika Bangsa

DOI:

https://doi.org/10.58794/jekin.v4i2.720

Keywords:

Kualitas Perangkat Lunak, POSPAY 5000, McCall, Faktor Kualitas

Abstract

Berdasarkan analisis yang dilakukan, perangkat lunak PosPay 5000 merupakan perangkat lunak utama dan bersifat penting untuk proses layanan pada kantor pos. Berdasarkan hal tersebut perlu dilakukan pengukuran kualitas terhadap perangkat lunak PosPay 5000 agar pengembang dan pihak kantor pos dapat melakukan peningkatan terhadap kualitasnya jika masih terdapat kekurangan. Tujuan dari penelitian ini adalah menggunakan metode McCall untuk dapat melihat kualitas perangkat lunak dari sudut pandang produk. Product operation meliputi beberapa faktor yaitu Correctness,Usability, Integrity, Reliability dan Efficiency. Hasil dari perhitungan yang dilakukan peneliti adalah Faktor correctness mendapatkan nilai rata-rata persentase sebesar 79,2% masuk dalam kategori baik, Faktor Reliability mendapatkan nilai rata-rata persentase sebesar 69% masuk dalam kategori baik, Faktor Efficiency mendapatkan nilai rata-rata persentase sebesar 59,8% masuk dalam kategori cukup baik, Faktor Usability sebesar 51,8% masuk dalam kategori cukup baik, Faktor Integrity mendapatkan nilai rata-rata persentase  sebesar 65,2% masuk dalam kategori baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A. Andrianti, “Pengukuran Kualitas Aplikasi Rekap Indikator Mutu Harian RS Bhayangkara Jambi Menggunakan Metode McCall,” J. Ilm. Media Sisfo, vol. 14, no. 1, 2020, doi: 10.33998/mediasisfo.2020.14.1.716.

Y. Andriyani, J. A. Dewana, and I. D. Id, “IMPLEMENTASI MCCALL’S FRAMEWORK DALAM PENGUJIAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK (STUDI KASUS PORTAL KULIAH KERJA NYATA UNIVERSITAS RIAU),” J. Tek. Inform., vol. 13, no. 2, 2021, doi: 10.15408/jti.v13i2.16986.

W. E. Mulatsari, D. M. Candrasari, and S. Suyudi, “Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Kependudukan Kelurahan Kenteng Berbasis Website dengan Uji Kualitas Sistem Menggunakan Metode Mccall Software Quality,” Joined J. (Journal Informatics Educ., vol. 6, no. 1, 2023, doi: 10.31331/joined.v6i1.2597.

Fahmi Sulaiman, Nana Suarna, and Iin, “Pengukuran Kualitas Perangkat Lunak Sistem Informasi Pengarsipan Dokumen Laporan Jalan Tol Menggunakan Metode Mccall,” INFOTECH J., vol. 8, no. 1, 2022, doi: 10.31949/infotech.v8i1.2234.

A. Abiyoga, W. Witanti, and A. Kania Ningsih, “Pengukuran Kualitas Perangkat Lunak Menggunakan Model McCall Pada Sistem Akademik Universitas Jenderal Achmad Yani,” Informatics Digit. Expert, vol. 3, no. 2, 2021, doi: 10.36423/index.v3i2.877.

M. Andini and G. F. Fitriana, “Analisis Kualitas Aplikasi Simpel Pol Menggunakan Metode McCall,” JURIKOM (Jurnal Ris. Komputer), vol. 9, no. 3, 2022, doi: 10.30865/jurikom.v9i3.4192.

M. Akbari, U. Hayati, and I. Iin, “PENGUKURAN KUALITAS SISTEM ELECTRONIC CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT PADA BENGKEL USAHA JAYA MOTOR MENGGUNAKAN METODE MCCALL,” JATI (Jurnal Mhs. Tek. Inform., vol. 6, no. 2, 2022, doi: 10.36040/jati.v6i2.5611.

D. Supardi, Mupaat, and S. Suranti, “PENERAPAN KUALITAS SISTEM APLIKASI E-LEARNING HWI GO BERDASARKAN ASPEK PRODUCT OPERATION Mc CALL PADA PT HEALTH WEALTH INTERNATIONAL,” J. Rekayasa Teknol. Nusa Putra, vol. 5, no. 1, 2021, doi: 10.52005/rekayasa.v5i1.100.

W. Wahyudin and T. Hartati, “Penggunaan Metode McCall dalam Pengukuran Sistem Informasi Pelaporan Perkara Penahanan Berbasis Web Pada Pengadilan Negeri Sumber Cirebon,” J. Account. Inf. Syst. (AIMS, vol. 5, no. 2, 2022.

H. Hanes, A. Angela, and S. Br Sembiring, “PENGUKURAN KUALITAS WEBSITE PENJUALAN TIKET DENGAN MENGGUNAKAN METODE MCCALL,” JTIK (Jurnal Tek. Inform. Kaputama), vol. 4, no. 2, 2020, doi: 10.59697/jtik.v4i2.595.

F. Yenila and E. Rianti, “ANALISIS SISTEM INFORMASI KUALITAS PRODUKSI SULAMAN MAYANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE MC CALL,” JURTEKSI (Jurnal Teknol. dan Sist. Informasi), vol. 6, no. 3, 2020, doi: 10.33330/jurteksi.v6i3.623.

S. A. Saputera, D. Sunardi, A. Syafrizal, and P. Samsidi, “EVALUASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK MENGGUNAKAN METODE MCCALL,” J. Technopreneursh. Inf. Syst., vol. 3, no. 2, 2020, doi: 10.36085/jtis.v3i2.878.

A. Farisi et al., “Analisis Kualitas Sistem Informasi Menggunakan Metode McCall : Studi Kasus SPON MDP Information System Quality Analysis Using McCall Method : A Case Study of SPON,” Techno.COM, vol. 21, no. 2, 2022.

A. M. Fikri, H. S. Priastika, N. Octaraisya, S. Sadriansyah, and L. H. Trinawati, “Rancangan Tata Kelola Teknologi Informasi Menggunakan Framework COBIT 2019 (Studi Kasus: PT XYZ),” Inf. Manag. Educ. Prof. J. Inf. Manag., vol. 5, no. 1, 2020, doi: 10.51211/imbi.v5i1.1410.

A. Farisi, R. Teguh, and R. Lestari, “Analisis Kualitas Sistem Informasi Haji Terpadu Menggunakan Metode McCall,” JOINTECS (Journal Inf. Technol. Comput. Sci., vol. 7, no. 2, 2022, doi: 10.31328/jointecs.v7i2.3725.

Downloads

Published

2024-05-27

Issue

Section

Articles