Sistem Absensi Online Berdasarkan GPS Menggunakan Framework Laravel

Authors

  • Joswa Pernando STMIK Hangtuah Pekanbaru

DOI:

https://doi.org/10.58794/jekin.v1i1.23

Keywords:

Absensi, Laravel, MySQL, PHP, Use Case Diagram

Abstract

Absensi adalah sebuah kegiatan pengambilan data guna mengetahui jumlah kehadiran pada suatu kegiatan. Setiap kegiatan yang membutuhkan informasi mengenai data kehadiran tentu akan melakukan absensi. Hal ini juga terjadi pada proses penugasan lapangan satuan Brimob Polda Riau. Pengambilan data absensi ini sendiri dilakukan secara manual memiliki banyak kekurangan, seperti data yang tidak valid ketika data yang masuk salah. Penelitian ini ini bertujuan merancang sistem absensi online pada satuan Brimob Polda Riau. Sistem absensi ini berfungsi mencatat jam keluar dan masuk Personil Brimob sesuai wilayah tugas masing-masing tanpa harus mendatangi satuan kerja. Pembuatan sistem ini berbasis web yang di bangun  dengan bahasa pemrograman PHP dan  Laravel sebagai framework serta MySQL sebagai database server. Sedangkan dalam perancangannya menggunakan Use Case Diagram, Class Diagram dan Activity Diagram.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

A. Z. A. Erliyah Nurul Jannah, “Sistem Informasi Absensi Haul Berbasis Web (Studi Kasus : Pesantren Muhyiddin Surabaya) Disusun,” 2015.

F. R. Rina Firiana, “Aplikasi Sistem Informasi Absensi Mahasiswa dan Dosen (Studi Kasus : Universitas Nusantara PGRI Kediri) Disusun,” 2019.

R. A. Anantassa Fitri Andini, Med Irzal, “Perancangan Dan Implementasi Sistem Absensi Online Berbasis Android (Studi Kasus : Lingkungan Universitas Negeri Jakarta) Disusun.,” 2017.

J. J. (2019) Po Abas Sunarya, Erick Febriyanto, “Aplikasi Mobile Absensi Karyawan Dan Pengajuan Cuti Berbasis GPS,” 2019.

S. Syaiful Amrial Khoir, Anton Yudhana, “Implementasi GPS(Global Positioning System) Pada Presensi Berbasis Android (Studi Kasus : BMT Insan Mandiri) Disusun,” 2020.

Fauziah, “Konsep Dasar Perancangan Web,” 2014.

J. Hutahaean, “Konsep Sistem Imformasi,” 2014.

D. Madcoms, “Kupas Tuntas Adobe Dreamweaver CS6 Dengan Pemrograman PHP & MYSQL. Yogyakarta: Andi Publisher (2011). Aplikasi Web Database dengan Dreamweaver dan PHPMYSQL.,” 2013.

H. A. Puspitosari, “Desain Web Dinamis dengan PHP dan MySQL. Skripta,” 2013.

B. dkk Raharjo, “Modul Pemrograman Web html, php & mysql Revisi Kedua,” 2014.

P. . Roger, S. Pressman, “Rekayasa Perangkat Lunak (Pendekatan Praktisi) Edisi 7 : Buku 1 “,” 2015.

M. & R. A. S. Shalahuddin, “Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Penerbit Informatika,” 2015.

Downloads

Published

2021-11-24

Issue

Section

Articles