Pengaruh Stress Kerja dan Konflik Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Hotel D’lira Syari’ah Pekanbaru

Authors

  • Dodi Agusra Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda
  • Kiki Joesyiana Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda
  • Adit Aguta Pratama Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda

Keywords:

Stress Kerja, Konflik Kerja, Kinerja, Karyawan

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Stress Kerja dan Konflik Kerja terhadap Kinerja Karyawan Hotel D’lira Syari’ah Pekanbaru. Tempat penelitian ini dilaksanakan pada Hotel D’lira Syari’ah Pekanbaru. Jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 44 karyawan dengan teknik pengambilan sampel sensus. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah teknik analisis statistik deskriptif dan statistik inferensial yang menggunakan rumus uji validitas, reliabilitas, uji asumsi klasi, analisis regresi linier berganda, ujit t, uji F dan koefisien determinasi. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa stress kerja dan konflik kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan Hotel D’lira Syari’ah Pekanbaru. Hal ini dapat dibuktikan dari perolehan hasil analisis linear berganda menghasilkan nilai Y=1,269 + 0,443 X1 + 0,222 X2. Hasil uji t sebesar Stress Kerja (X1) menggunakan uji t dengan t hitung = 5,746 > t tabel 2,01954. Konflik Kerja (X2) menghasilkan t hitung = 3,576 > t tabel 2,01954. Hasiil uji F menghasilkan F hitung > F table dengan nilai 21,980 > 3,23 dengan tingkat signifikansi 0,000 < 0,05. Dan hasil uji koefisien determinasi menghasilkan nilai Adjusted R Square 0,494, artinya kontribusi dari variabel Stress Kerja (X1) dan Konflik Kerja (X2) terhadap variable Kinerja (Y) sebesar 49,4%, sedangkan sisanya 50,6% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diamati dalam penelitian ini.

References

Hasibuan Malayu, S. P. Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi revisi, cetakan kedelapan belas. Jakarta. Penerbit: Bumi Aksara, 2014, 2(3).

Hamali, A. Y. (2018). Pemahaman Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Ketiga. Jakarta. 2018

Fitriana, Y. R., & Rahayu, Y. Persepsi Insentif Dengan Konflik Kerja Pegawai Perusahaan Roti Salwa Trenggalek. FISIP. 2013

Musnadi, S., Abd Majid, M. S., & others. Pengaruh motivasi kerja, Lingkungan kerja, Dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan dan dampaknya pada kinerja Bank Aceh Syariah Di Kota Banda Aceh. Jurnal Magister Manajemen, 2018 2(1), 115–122.

Mangkunegara, A. P. Manajemen Sumber Daya Perusahaan. Remaja Rosida Karya. 2019

Siagian, H., & Cahyono, E. (2014). Analisis website quality, trust dan loyalty pelanggan online shop. Jurnal Manajemen Pemasaran, 8(2), 55–61.

Evita, S. N., & Muizu, W. O. Atmojo. RT. Penilaian Kinerja Karyawan Dengan Menggunakan Metode Behaviorally Anchor Rating Scale Dan Management By Objectives Studi Kasus PT Qword. Jurnal Pendidikan Ekonomi Dan Bisnis, 2017 9(1), 18–31.

Suwanto, S., Sunarsi, D., Erlangga, H., Nurjaya, N., & Haryadi, R. N. Pengaruh Pemberian Reward dan Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja yang Berdampak pada Kinerja Karyawan pada PT Surya Pratama Gemilang di Bekasi. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 2022 5(2), 471–484.

Huzain, H.. Pengelolaan Sumber Daya Manusia. OSF Preprints. November 2021, 21.

Luthans, F. Organizational Behavior. Tenth Edition. McGraw-Hill Publishing Company, New York, USA. 2018

Oemar, U., & Gangga, L. Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pendapatan, Keuangan Dan Aset Daerah Kabupaten Musi Manyuasin. Jurnal Ecoment Global, 2017 2(2), 22–34.

Julvia, C. Pengaruh stres kerja dan konflik kerja terhadap kinerja karyawan. Ilmiah Manajemen Bisnis. 2016

Robbins, S. P., & Judge, T. A. Organizational Behavior. 2019

Abidin, Z., Suprayetno, D., & Saprudin, S. ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PEMBENTUK KONFLIK KERJA PEGAWAI (STUDI KASUS PADA SAMSAT SE-PULAU LOMBOK). Distribusi-Journal of Management and Business, 2016 4(1), 21–34.

Downloads

Published

2023-02-05

Issue

Section

Articles