Pengaruh Pelayanan Prima dan Promosi Terhadap Keputusan Nasabah Dalam Memilih Produk Tabungan BTN Prima Pada BANK BTN KCP Ahmad Yani di Pekanbaru

Authors

  • Desi Susanti Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda
  • Marlinda Saputri Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda
  • Shella Safitri Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda

Keywords:

Pelayanan Prima, Promosi dan Keputusan Pembelian

Abstract

  1. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Pekanbaru merupakan perusahaan perbankan yang bergerak di bidang pemberian pelayanan jasa yang berfokus pada sektor properti dan produk investasi. Untuk kantor cabang utama berada di JL. Jenderal Sudirman Pekanbaru dan empat belas Kantor Cabang Pembantu dalam kota maupun luar kota telah berusaha memenuhi semua faktor atau unsur-unsur yang menjadi pertimbangan para nasabah Bank BTN. Penelitian ini dilakukan di Bank BTN KCP Ahmad Yani Pekanbaru JL. Jend. Ahmad Yani No. 30 Kota Pekanbaru. Penelitian ini dilaksanakan dari bulan November 2022-Juni 2023. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh nasabah tabungan BTN Prima di Bank BTN KCP Ahmad Yani tahun 2021 sebanyak 1401 nasabah yang masih aktif. Kemudian teknik yang dipakai adalah teknik simple random sampling yaitu pengambilan anggota sampel dari populasi dilakukan secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi itu, jumlah sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 94 nasabah.

References

H. Ratnaningtyas, L. D. R. Bilqis, and A. Swantari, “Perencanaan Keuangan Pribadi Untuk Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bisnis Indonesia,” ABDI MOESTOPO J. Pengabdi. Pada Masy., vol. 5, no. 2, pp. 141–147, 2022, doi: 10.32509/abdimoestopo.v5i2.1770.

R. Pratiwi, W. A. A. Daulay, and C. Chairina, “Studi Literatur Peran Bank Indonesia Terhadap Stabilitas Keuangan,” J. Ekon. Dan Bisnis, vol. 2, no. 3, pp. 748–753, 2022, doi: 10.47233/jebs.v2i3.261.

D. Kartika, “Efektifitas Lembaga Penjamin Simpanan (Lps) Dalam Menjalankan Fungsinya Di Indonesia,” J. Huk. dan Ekon. Syariah, vol. 8, no. 2, pp. 252–264, 2020, [Online]. Available: https://e-journal.metrouniv.ac.id/index.php/adzkiya/article/view/2073/2066

R. Daulay, “Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Bagi Hasil Terhadap Keputusan Menabung Nasabah Pada Bank Mandiri Syariah,” pp. 1–15, 2016.

N. Sobarna, “Analisis Perbedaan Perbankan Syariah Dengan Perbankan Konvensional,” Eco-Iqtishodi J. Ilm. Ekon. dan Keuang. Syariah, vol. 3, no. 1, pp. 51–62, 2021, doi: 10.32670/ecoiqtishodi.v3i1.665.

J. S. Anbiya and Renny, “Analisis Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Kualitas Pelayanan Inti dan Kualitas Pelayanan Periferal Terhadap Keputusan Penggunaan Fasilitas Pinjaman Bank BRI Oleh Karyawan PDAM Cabang Bekasi,” Ekspansi J. Ekon. Keuangan, Perbank. dan Akunt., vol. 12, no. 2, pp. 245–266, 2020, doi: 10.35313/ekspansi.v12i2.2085.

Y. R. Akbar, I. Zain, and P. Nuraini, “Analisis Dimensi Service Marketing Mix Sebagai Pengukur Kepuasan Nasabah Bank Syariah Di Pekanbaru,” J. Tabarru’ Islam. Bank. Financ., vol. 2, no. 2, pp. 1–15, 2019, doi: 10.25299/jtb.2019.vol2(2).4395.

F. F. Maulyan, D. Yuniati Drajat, R. Y. Angliawati, and D. Sandini, “Pengaruh Service Excellent Terhadap Citra Perusahaan Dan Loyalitas Pelanggan: Theoretical Review,” J. Sains Manaj., vol. 4, no. 1, pp. 8–17, 2022, doi: 10.51977/jsm.v4i1.660.

Gina Shafira Nurimani, “Strategi Promosi di Media Sosial dalam Menarik Minat Beli Produk Pakaian,” J. Ris. Manaj. Komun., pp. 54–58, 2022, doi: 10.29313/jrmk.v2i1.1007.

F. Heryanto, L. Natadjaja, and R. Febriani, “Perancangan Desain Kemasan Dan Media Promosi Abon Ikan Asin Umk Sayu Sejahtera,” J. DKV Adiwarna, vol. 1, no. 12, pp. 1–9, 1990.

Devie and M. Paulus, “Analisa Pengaruh Penggunaan Benchmarking Terhadap Keunggulan Bersaing dan Kinerja Perusahaan,” Bus. Account. Rev., vol. 1, no. 2, pp. 161–171, 2013.

P. L. Ginny, “Analisis Strategi Bersaing Perusahaan Yang Bergerak Dibidang Logistik Di Jakarta,” Primanomics J. Ekon. Bisnis, vol. 17, no. 2, p. 107, 2019, doi: 10.31253/pe.v17i2.172.

A. N. Mukhlisah and M. Irfan, “STRATEGI PEMASARAN PRODUK TABUNGAN HAJI BANK MEGA SYARIAH DI WILAYAH KERJA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUATEN LOMBOK TIMUR Marketing,” Nusant. Hasana J., vol. 2, no. 9, pp. 185–190, 2023.

A. Gusvita and S. Salwa, “Analisis Penerapan Strategi Bauran Manajemen Pemasaran Terhadap Produk Tabungan Untuk Meningkatkan Jumlah Nasabah Penabung Pada Bank Syariah Indonesia (Bsi),” J. Manaj. dan Bisnis, vol. 4, no. 1, pp. 27–38, 2023, doi: 10.57084/jmb.v4i1.939.

A. Latief, “Analisis Pengaruh Produk, Harga, Lokasi dan Promosi terhadap Minat Beli Konsumen pada Warung Wedang Jahe (Studi Kasus Warung Sido Mampir di Kota Langsa). Jurnal Manajemen Dan Keuangan, 7(1), 90–99. https://doi.org/10.33059/jmk.v7i1.75,” J. Manaj. dan Keuang., vol. 7, no. 1, pp. 90–99, 2018.

Downloads

Published

2023-07-06

Issue

Section

Articles