Edukasi Literasi Media Digital Sebagai Upaya Marketing Digital Di Toko Olahraga 26 Store Pekanbaru

Authors

  • Noprieka Suriadiman STIE Mahaputra Riau
  • Dwi Anindya Harimurti STIE Mahaputra Riau

DOI:

https://doi.org/10.58794/jdt.v4i1.860

Keywords:

Media Digital, Digital Marketing, Toko Olahraga

Abstract

Era digitalisasi merupakan zaman serba digital yang memanfaat internet, Internet pada era digital saat ini dapat dikatakan begitu praktis, mudah dan efisien ditengah padatnya rutinitas sehari-hari. Di era ini juga terjadi inovasi bidang bisnis yang pemasaran konvensional bergeser ke pemasaran modern menggunakan media digital. Penggunaan media digital seperti media Facebook, Twitter, Instagram, Line, dan lain sebagainya. Pemanfaatan media sosial untuk pemasaran dinamakan sebagai social media marketing. Digital marketing merupakan suatu sistem sosial di mana keinginan tiap pihak terpilih akan bertemu secara virtual guna melakukan kegiatan transaksi jual beli. Berdasarkan pentingnya media digital pada saat ini dalam perekonomian, maka tujuan dari kegiatan pengabdian ini diharapkan mampu meningkatkan penjualan alat-alat olahraga di toko Olahraga 26 Store melalui marketing digital dengan memanfaatkan media digital.

References

Sagita, G., & Wijaya, Z. R. (2022). Penerapan Digital Marketing Sebagai Strategi Pemasaran Bakmi Tando 07. Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Manajemen, 1(3), 24–31

Chaffey, D., & Ellis-Chadwick, F. (2019). Digital marketing: strategy, implementation & practice. Pearson uk

Agung, M. L. 2011. Berinternet dengan Facebook dan Twitter untuk Pemula. Yogyakarta: ANDI

Saputra, D. H., et al. (2020). Digital Marketing: Komunikasi Bisnis Menjadi Lebih Mudah. Yogyakarta: Yayasan Kita Menulis.

Saputra, D. H., et al. (2020). Digital Marketing: Komunikasi Bisnis Menjadi Lebih Mudah. Yogyakarta: Yayasan Kita Menulis.

Permana, A., Yono, R. R., Ubaedillah, & Sucipto, H. (2021). Penyuluhan dan Pelatihan Pemanfaatan E-Commerce di Desa Cikakak Kecamatan Banjarharjo. JAMU: Jurnal Abdi Masyarakat UMUS, 2(1), 59-64.

Purwana E. S. D., Rahmi, & Aditya, S. (2017). Pemanfaatan Digital Marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah (UMKM). Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM), 1(1), 1-17.

Halim, F., Sherly, Grace, E., & Sudirman, A. (2021). Entrepreneurship And Innovation Small Business. Media Sains Indonesia.

Sulistiyawan, E., Fauziyah, Subakir, Fariana, R., & Dyatmika, S. W. (2021). Sosial Media Sebagai Alternatif Pemasaran Selama Masa Pandemi Covid-19 Di Desa Slempit Kecamatan Kedamean Gresik Jawa Timur. EKOBIS ABDIMAS Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 102-108.

Nursatyo & Rosliani, D. (2018). Strategi Komunikasi Pemasaran Digital Situs Pembanding Harga Telunjuk.com. Expose: Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(2), 46-67.

Sulaksono, J. (2020). Peranan digital marketing bagi usaha mikro, kecil, dan menengah (umkm) desa tales kabupaten kediri. Generation Journal, 4(1), 41-47.

Downloads

Published

2024-07-08

Issue

Section

Articles