Penyuluhan Kesehatan dan Advokasi Melalui Kebidanan Komunitas dan FOME III di RT 01 RW 02 Kelurahan Koto Luar Kecamatan Pauh Kota Padang
DOI:
https://doi.org/10.58794/jdt.v4i1.663Keywords:
Kebidanan Komunitas, Penyuluhan Kesehatan, AdvokasiAbstract
Kebidanan Komunitas dan Family Oriented Midwifery Education (FOME) III merupakan suatu penerapan ilmu dan teknologi oleh mahasiswa Program Studi Pendidikan Profesi Bidan Departemen Kebidanan Fakultas Kedokteran Universitas Andalas yang menyeluruh sepanjang siklus kehidupan wanita berdasarkan situasi dan tatanannyata di masyarakat sehingga memperoleh pengalaman untuk mempersiapkan diri menjadi tenaga bidan yang profesional dan mampu bersaing di era globalisasi. Kegiatan Kebidanan Komunitas dan FOME III diadakan di RT 01 RW 02, Kelurahan Koto Luar, Kecamatan Pauh, Kota Padang. Berdasarkan data hasil pengumpulan data di RT 01/02 Kelurahan Koto Luar diperoleh jumlah penduduk 318 penduduk dengan jumlah kepala keluarga sebanyak 80 KK. Dari hasil analisis data didapatkan masalah kesehatan individu atau masyarakat yaitu kurangnya pemanfaatan posyandu oleh masyarakat, pengelolaan sampah yang tidak tepat, serta kurangnya penyuluhan kesehatan yang didapatkan oleh masyarakat. Pemberian KIE dan kerjasama antara pihak lurah, LPM, RT, Puskesmas, dan kader terkait permasalahan yang ditemui dan bermanfaat dalam pemberdayaan diri masyarakat yang mana hal ini adalah inti kegiatan kebidanan komunitas dan FOME III. Pemberian KIE dan kerjasama antara pihak lurah, LPM, RT, Puskesmas, dan kader terkait permasalahan yang ditemui dan bermanfaat dalam pemberdayaan diri masyarakat yang mana hal ini adalah inti kegiatan kebidanan komunitas dan FOME III.
References
Syafrudin, Hamidah. 2009. Kebidanan Komunitas. Jakarta : EGC.
Kemenkes, 2020. Pedoman monitoring dan evaluasi pelaksanaan program indonesi sehat dengan pendekatan keluarga (PIS-PK). Jakarta
Kemenkes R. Monev STBM https://www.monev.stbm.kemkes.go.id: RI Kemenkes; 2019 [cited 2019 19 September].
Data Badan Statistik Sumatra Barat tahun 2023.
D. Yusrawati, Desmawati , Serudji J, Basyir V ., “Deteksi Dini Kehamilan Risiko Tinggi Di Wilayah Kerja Puskesmas Pegambiran Kota Padang Tahun 2022,” vol. 3, pp. 6–12, 2023.
L. A. Jason, O. Glantsman, F. Jack, and K. N. Ramian,Introduction to Community Psychology. Open Education Resource (OER) LibreTexts Project, 2023.
R. Buye, “Effective approaches to community development,” Https://Www.Researchgate.Net/Publication/353244989, no. July, 2021.
Substance Abuse and Mental Health Services Administration, “Community Engagement : An Essential Component of an Effective and Equitable Substance Use Prevention System,” Samhsa, pp. 1–60, 2022.
Julhana, S. Handayani, and A. Haris, “Pengaruh Senam Lansia Terhadap Aktivitas Sehari-Hari Lansia di Desa Puyung Wilayah Kerja Puskesmas Puyung Kecamatan Jonggat Kabupaten Lombok Tengah Tahun 2017,” Prodi DIV Keperawatan Bima Jur. Keperawatan Poltekkes Kemenkes Mataram, pp. 25–36, 2020.
S. Nurhayati and W. H. Cahyati, “Hubungan Antara Status Medical Check Up Terhadap Kejadian Disabilitas Fisik Pada Lansia Di Kecamatan Punung Kabupaten Pacitan,” Unnes J. Public Heal., vol. 5, no. 1, p. 84, 2016, doi: 10.15294/ujph.v5i1.9710.
DepKes RI, “10 Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di Rumah Tangga,” Dep. Kesehat. RI, vol. 34, pp. 1–48, 2014.
N. H. Mukaromah and R. D. Wulandari, “REKOMENDASI PENINGKATAN PEMANFAATAN
POSYANDU OLEH IBU BALITA BERDASARKAN ANALISIS TOTAL CUSTOMER SACRIFICES,” J. Adm. Kesehat. Indones., vol. 3, no. 1, pp. 113–121, 2015.
A. Oviana and T. A. Putri, “Penyuluhan Tentang KB Terhadap Peningkatan Pengetahuan Pada Pasangan Usia Subur (PUS),” J. Kesehat. Perintis, vol. 3, no. 1, pp. 15–19, 2016, [Online]. Available: https://jurnal.stikesperintis.ac.id/index.php/JKP/article/download/351/180.
L. Yulaikhah, R. Kumorojati, D. Puspitasari, and Eniyati, “Upaya Pencegahan Stunting Melalui Deteksi Dini Dan Edukasi Orangtua Dan Kader Posyandu Di Dukuh Gupak Warak Desa Sendangsari Pajangan Bantul Yogyakarta,” J. Innov. Community Empower., vol. 2, no. 2, pp. 71–78, 2020, doi: 10.30989/jice.v2i2.520.
M. Athiah et al., “Penyuluhan pentingnya pengukuran status gizi dalam upaya pencegahan stunting,” J. Pengabdi. Masy. Humanit. Med., vol. 3, no. 2, pp. 71–83, 2022, doi: 10.32539/hummed.v3i1.79.
P. Silviana,intan., Mulyani,EY., Novianti, T., Zelfino, Handayani, “Upaya Komunikasi, Informasi, Dan Edukasi (Kie) Dalam Peningkatan Pengetahuan Mengenai Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (Phbs) Tatanan Rumah Tangga Pada Nelayan Di Muara Angke,” vol. 2, 2015.
T. O. Ristya, Penyuluhan Pengelolaan Sampah Dengan Konsep 3r Dalam Mengurangi Limbah Rumah Tangga, vol. 4. Cakrawala: Jurnal Kajian Manajemen Pendidikan Islam Dan Studi Sosial, 2020
K. Rohmatin, E., Suptiani, L. P., Asuhan Kebidanan Keluarga Berencana Dan Kesehatan Reproduksi. 2022.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 JDISTIRA - Jurnal Pengabdian Inovasi dan Teknologi Kepada Masyarakat
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JDISTIRA provides open access to anyone, ensuring that the information and findings in the article are useful to everyone. This journal article's entire contents can be accessed and downloaded for free. In accordance with the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JDISTIRA is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0